pada hari rabu 24 september 2025 saya dan teman teman kelas 9 outing ke komunitas hong dan batik komar. saya berangkat dari sekolah bersama teman teman saya mengunakan bis. saya sangat senang sekali saat outing ini. saya dan teman teman saya sangat menikmati perjalanan ini , bernyanyi di bis , berjoget dan banyak hal lainnya. outing kali ini juga kami berkelompok kelompok untuk memenuhi tugas yang di berikan oleh guru.
saat saya di komunitas hong saya di ajak bermain permainan tradisional. saya di sana bermain sangat seru bersama teman teman saya . di sanabanyak sekali permainannya kurang lebih ada 2000 tapi sya di sana hanya bermain 9 permainan saja karna mengingat waktu. di sana saya bermain rorodaan , gangsing , bakiak dan lain lainnya. permainan favorit saya di sana yaitu bedil lencak karna itu seperti permainan tembak tembakan menggunakan bambu. permainan favorit saya di sana juga ada bakiak karna itu bermain tim. permainan favorit ke tiga saya yaitu rordaan karna bisa maju mundur.

saya juga di komunitas hong di ajarkan apa itu kerja sama. di sana juga ada yang namanya game milih tim namanya yaitu hompimpa. game ini untuk menentukan siapa yang main pertama atau menetukan tim.saya di kumunitas hong se tim dengan vander,leon,feris,zevan,adi,gerrad,valen. kami bermain dengan puas dan seru.
sesudah saya dari komunitas hong saya pergi lagi ke batik komar. batik komar berada di jalan sumbawa 22 merdeka. saat saya sampai di batik komar saya senang sekali karna saya dan teman teman saya akan membatik dan belajar. saya di sana juga di beri pengetahuan tentang sejarah batik. batik juga mempunyai beberapa jenis yang berbeda dan nama nama nya juga berbeda.
saya di batik komar juga di ajarkan membuat batik memakai cetakan dan memakai canting.
saya mebuat batik sekar jagad saya sangat senang sekali. saya juga di ajarkan mencanting yang benar caranya posisi canring jangan sampe miring soalnya nanti lilinnya jatuh. saya juga di ajarkan buat batik di cetak caranya si lilinya harus di tiriskan terlebih dahulu agar tidak ketebelan.saat sudah beres saya mewarnai batik yang sudah saya buat.